Lapis Talas Botani Cocopandan
Lapis Talas Botani merupakan sajian inovasi kuliner khas kota Bogor. Melimpahnya hasil perkebunan talas selama ini. talas hanya di konsumsi sebagai cemilan dengan tampilan sederhana ala kadarnya.
Lapis talas yang ada dipasaran di berikan sentuhan aneka rasa, sensasi ragam rasa menjadikan lapis talas lebih berkelas. Selesar konsumen yang berbeda-beda seolah bisa terpenuhi semua. Untuk saat ini rasa original dengan topping parutan keju masih merupakah varian rasa yang paling banyak digemari. Namun tak kalah varian cocopandan yang tidak beda jauh dengan jumlah permintaan akan talas original keju. Dengan paduan warna hijau muda yang merupakan aura warna pandan dipadukan warna putih kekuningan sebagai warna keju, Cantiknya paduan warna membangkitkan selera konsumen.

Cocopandan yang merupakan varian cukup digemari konsumen, setelah lapis talas oroginal.